1.fokus 30 cm, letak benda 40 cm ( benda di ruang 2)
2.fokus 40 cm , jarak benda 20 cm (benda di ruang 1)
3.fokus 30 cm , jarak benda 70 cm (benda di ruang 3)
Pembentukan bayangan pada lensa cembung terlampir.
Penjelasan:
Lensa cembung merupakan lensa yang bagian tengahnya lebih tebal daripada bagian tepinya. Lensa cembung ini dapat dimanfaatkan pada kamera, kaca pembesar, kacamata, dan lainnya. Lensa ini berbentuk lingkaran dan terbuat dari kaca maupun plastik hal ini menyebabkan lensa menjadi memiliki indeks bias lebih besar daripada indeks bias udara. Sifat bayangan yang dimiliki lensa cembung adalah nyata, terbalik, diperbesar.
Lensa cembung memiliki beberapa jenis, yaitu bikonveks(ganda), plankonveks(cembung datar), dan konkaf-konveks(cekung-cembung). Perhitungan untuk menghitung fokus pada lensa ini dapat menggunakan rumus [tex]\frac{1}{f} = \frac{1}{s} + \frac{1}{s'}[/tex] sedangkan untuk menhitung perbesaran pada lensa cembung dapat menggunakan rumus [tex]M = \frac{s'}{s}[/tex] atau [tex]M = \frac{h'}{h}[/tex].
Proses pembentukan bayangan pada lensa cembung terlampir sebagai berikut.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut mengenai lensa cembung pada https://brainly.co.id/tugas/20987845
Pelajari lebih lanjut mengenai perbedaan lensa cembung, lensa cekung, cermin cembung, dan cermin cekung pada https://brainly.co.id/tugas/12209660
#BelajarBersamaBrainly
[answer.2.content]